Vektor adalah Besaran yang memiliki arah / anak panah pada ruang berdimensi.Arah panah pada Vektor menunjukan arah vektor tsb sedangkan panjang anak panah menunjukkan besarnnya.Jika ukuran dan arah Vektor sama disebut ekuivalen.
Jika vektor berawal dari titik A dan berakhir di titik B bisa ditulis dengan sebuah huruf kecil yang diatasnya terdapat tanda garis/ panah seperti atau atau bisa juga
Panjang Vektor Dimensi 2 (a1.a2)
.Panjang Vektor Dimensi 3 (a1,a2,a3)
.Vektor yang panjangnya 1 disebut vektor satuan
Sifat-sifat Vektor
1.komutatif, a+b = b+a
2.asosiatif, a + ( b+c ) = a + ( b) +c
3.invers, a + -a = 0
4.identitas, a+ 0 = a
5.d ( a + b ) = d a + d b
6.( d + e ) a = d a + e a
7.( de ) a = d ( e a )
8.1 a = a
0 comments:
Post a Comment